Pada tanggal 7 Maret 2025, Departemen Teknik Komputer telah menyelenggarakan Expo Proyek Desain Capstone. Expo ini diikuti oleh 16 tim, dari 16 tim tersebut para pengunjung mendapatkan kesempatan untuk memilih 1 tim yang menurut mereka memiliki kemampuan untuk mempresentasikan produk dan menjawab pertanyaan dengan baik.



